Prastyo, Rudi (2016) SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN MEMBER JAPAN CLUB EAST BORNEO BERBASIS WEB. S1 Sistem Informasi thesis, Sistem Informasi.
|
Text
1041084_Sarjana_SI.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Sistem Informasi Pendaftaran adalah suatu sistem informasi yang dibuat untuk mempermudah pengunjung dalam memperoleh informasi yang dapat berguna untuk mendukung pendaftaran anggota di Japan Club East Borneo. Penelitian ini dibuat untuk mengatasi berbagai kendala yang dihadapi oleh Japan Club East Borneo. Dalam membangun website ini menggunakan metode pengembangan sistem waterfall, metode pengujian blackbox dan pengujian beta, database MYSQL dan menggunakan bahasa pemrograman PHP (PHP Hypertext Preprocessor), dreamweaver sebagai webeditor, apache sebagai webserver local, flowchart dan site map sebagai alat bantu perancangan sistem. Dengan adanya website pendaftaran ini diharapkan dapat membantu komunitas Japan Club East Borneo dan memberikan kemudahan dalam menyampaikan informasi-informasi pendaftaran yang dibutukan oleh masyarakat umum baik berupa informasi profil Japan Club East Borneo dan syarat - syarat pendaftaran. Kata Kunci : Sistem Informasi, Pendaftaran, Japan Club East Borneo, Web.
Item Type: | Thesis (S1 Sistem Informasi) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing 1 : Amelia Yusnita, M.Kom Pembimbing 2 : Yulindawati |
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software |
Divisions: | Sistem Informasi |
Depositing User: | Users 19 not found. |
Date Deposited: | 30 Nov 2017 07:23 |
Last Modified: | 16 Jan 2019 04:54 |
URI: | http://repository.wicida.ac.id/id/eprint/248 |
Actions (login required)
View Item |