IMPLEMENTASI ALGORITMA SHUFFLE RANDOM PADA EDUGAME MAGIC TIME BERBASIS UNIVERSAL WINDOWS PLATFORM (UWP)

Pelita, Putri Alysia (2017) IMPLEMENTASI ALGORITMA SHUFFLE RANDOM PADA EDUGAME MAGIC TIME BERBASIS UNIVERSAL WINDOWS PLATFORM (UWP). S1 Teknik Informatika thesis, Sistem Informasi.

[img]
Preview
Text
1343087_Sarjana_TI.pdf

Download (521kB) | Preview

Abstract

Game atau permainan merupakan aplikasi yang paling banyak digunakan oleh semua kalangan sebagai media hiburan maupun edukasi. Permainan yang ber-genreedukasi sangat besar manfaatnya sebagai alat pendidikan. Edugamedengan konsep pengenalan waktu kepada anak usia dini dapat mendidik, menambah pengetahuan dan meningkatkan keterampilan pengguna. Edugame Magic Time berbasis Universal Windows Platform (UWP) ini menggunakan metode shuffle random untuk teknik pengacakan pada soal dengan tujuan pengguna tidak bisa mengingat urutan posisi soal dalam permainan. Dalam pembuatannya menggunakan aplikasi SwishMax4. Pengujian yang digunakan adalah blackbox dan whitebox. Dari pengujian sistem menyimpulkan bahwa kecepatan memproses sistem dan fungsi semua tombol pada aplikasi adalah sangat baik. Hasil dari pembuatan edugameini berupa .appx yang dapat diinstall diperangkat apapun yang beroperasi sistem windows 10. Kata Kunci: Edugame, Jam, Waktu, Algoritma Shuffle Random, Universal Windows Platform.

Item Type: Thesis (S1 Teknik Informatika)
Additional Information: Pembimbing 1 : Sefty Wijayanti, M.Kom Pembimbing 2 : Amelia Yusnita, M.Kom
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Teknik Informatika
Depositing User: Unnamed user with username Anis
Date Deposited: 30 Dec 2017 16:15
Last Modified: 15 Jan 2019 02:55
URI: http://repository.wicida.ac.id/id/eprint/862

Actions (login required)

View Item View Item