APLIKASI MEDIA PEMBELAJARAN PENGENALAN TOKOH – TOKOH ISLAM DUNIA BERBASIS MULTIMEDIA

Kusyadi, Muhammad (2017) APLIKASI MEDIA PEMBELAJARAN PENGENALAN TOKOH – TOKOH ISLAM DUNIA BERBASIS MULTIMEDIA. S1 Teknik Informatika thesis, Teknik Informatika.

[img]
Preview
Text
12.43.018_sarjana_ti.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian dilakukan untuk dapat membuat sebuah aplikasi media pembelajaran pengenalan tokoh – tokoh Islam dunia berbasis multimedia yang nantinya jika penelitian ini berhasil dapat memberikan kemudahan bagi pengguna untuk belajar tokoh Islamsecara menarik dan mudah dipahami. Penelitian ini dilakukan di MTs Darul Ihsan Samarinda. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu dengan cara observasi, dimana pengamatan dilakukan secara langsung ke MTs Darul Ihsan Samarinda serta dengan cara wawancara yang melakukan tanya jawab secara langsung terkait tujuan penelitian. Dalam penelitian ini metode pengembangan sistem yang digunakan adalah metode pengembangan multimedia versi Luther-Sutopo dengan perangkat lunak yang digunakan adalah Adobe Flash CS6 dan Adobe Photoshop CS6. Adapun hasil akhir dari penelitian ini yakni berupa aplikasi media pembelajaran pengenalan tokoh – tokoh Islam dunia berbasis multimedia yang dapat memberikan kemudahan bagi pengguna untuk belajar mengenai tokoh Islam secara menarik dan mudah dipahami. Kata Kunci : Media Pembelajaran Pengenalan Tokoh – Tokoh Islam Dunia

Item Type: Thesis (S1 Teknik Informatika)
Additional Information: Pembimbing 1 : Dr. Nursobah, M.Kom Pembimbing 2 : Siti Qomariah, M.Kom
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Teknik Informatika
Depositing User: Unnamed user with username Fanny
Date Deposited: 15 Dec 2017 10:17
Last Modified: 15 Jan 2019 02:07
URI: http://repository.wicida.ac.id/id/eprint/822

Actions (login required)

View Item View Item