MEMBANGUN APLIKASI MULTIMEDIA KUSTOMISASI STIKER PADA EKSTERIOR MOBIL HONDA JAZZ BERBASIS ANDROID DENGAN TAMPILAN TIGA DIMENSI

Nurhadi, Fajar (2017) MEMBANGUN APLIKASI MULTIMEDIA KUSTOMISASI STIKER PADA EKSTERIOR MOBIL HONDA JAZZ BERBASIS ANDROID DENGAN TAMPILAN TIGA DIMENSI. S1 Teknik Informatika thesis, Teknik Informatika.

[img]
Preview
Text
11.43.129_sarjana_ti.pdf

Download (634kB) | Preview

Abstract

Penelitian dilakukan untuk Membangun Aplikasi Multimedia Kustomisasi Stiker Pada Eksterior Mobil Honda Jazz Berbasis Android Dengan Tampilan Tiga Dimensi yang nantinya penelitian ini berhasil bisa membantu Modifikator dalam melakukan proses Pemilihan Warna dan Stiker Pada Kendaraannya. Penelitian dilakukan di Variasi Andalas Jl.Pangeran Suryanata Samarinda. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu dengan wawancara yang mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan tentang kustomisasi stiker. Dengan cara observasi, yaitu mengadakan pengamatan secara langsung ke Variasi Andalas Jl.Pangeran Suryanata Samarinda. Metode pengembangan multimedia yang digunakan meliputi dari konsep, desain, pengumpulan data, pembuatan, pengujian White box testing, Beta testing dan distribusi. Adapun hasil akhir dari penelitian ini yakni berupa Membangun Aplikasi Multimedia Kustomisasi Stiker Pada Eksterior Mobil Honda Jazz Berbasis Android Dengan Tampilan Tiga Dimensi yang dapat menyajikan Kustomisasi stiker yang mudah dimengerti oleh user, yang dapat menjadi salah satu media alternatif atau contoh desain stiker untuk pemasangan stiker pada mobil Modifikator Kata Kunci: Aplikasi kustomisasi Stiker Mobil Honda Jazz Berbasis Android.

Item Type: Thesis (S1 Teknik Informatika)
Additional Information: Pembimbing 1 : Kusno Harianto, M.Kom Pembimbing 2 : Jundro Daud Hasiholan, M.Kom
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Teknik Informatika
Depositing User: Unnamed user with username Fanny
Date Deposited: 15 Dec 2017 09:46
Last Modified: 15 Jan 2019 02:48
URI: http://repository.wicida.ac.id/id/eprint/810

Actions (login required)

View Item View Item