MEMBANGUN “RPG (ROLE PLAYING GAME) “ADVENTURE OF REN : EDENWEID ISLAND DAN PENGEMBANGAN GAME AGENT BERBASIS FINITE STATE MACHINE”

Sanjaya, Teguh (2017) MEMBANGUN “RPG (ROLE PLAYING GAME) “ADVENTURE OF REN : EDENWEID ISLAND DAN PENGEMBANGAN GAME AGENT BERBASIS FINITE STATE MACHINE”. S1 Teknik Informatika thesis, Teknik Informatika.

[img] Text
0943067_Sarjana_TI.pdf

Download (828kB)

Abstract

Game atau pemainan sangat di sukai semua kalangan dan merupakan aplikasi yang paling banyak digunakan dan dinikmati para pengguna media elektronik sebagai media hiburan. Game yang menjuru ke Petualangan juga termasuk salah satu jenis game paling di cintai di dunia dan penulis berharap game ini bisa diterima di para fans Game RPG. Dalam pembuatan RPG (Role Playing Game) “Adventure Of Ren : Edenweid Island”dan Pengembangan Game Agent Berbasis Finite State Machine”. Aplikasi yang digunakan dalam membuat permainan adalah RPG Maker MV diharapkan permainan ini tidak menjadi monoton dan pemain juga tidak merasa bosan memainkannya, lalu pada game agentnya menggunakan metode finite state machine (FSM), game agent akan menunjukan bagaimana interaksi antara player dan juga NPC (Non-Playable Character) pada game. Pengujian game ini menggunakan, beta testing hasil dari pengujian sistem menyimpulkan bahwa game ini baik sekali pada kecepatan proses kerja/loading times dan fungsi semua menu pada permainan yang digunakan baik sekali. Hasil dari pembuatan Game RPG ini berupa .Apk yang dapat di jalankan pada Smartphone Android. . Kata Kunci: Role Playing Game, Adventure Of Ren : Edenweid Island, Game agent, Finite State Machine

Item Type: Thesis (S1 Teknik Informatika)
Additional Information: Pembimbing 1 : Hj. Ekawati Yulsilviana, SP.,MM Pembimbing 2 : Reza Andrea, M.Kom
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Teknik Informatika
Depositing User: Unnamed user with username Asep
Date Deposited: 08 Dec 2017 02:20
Last Modified: 15 Jan 2019 03:47
URI: http://repository.wicida.ac.id/id/eprint/632

Actions (login required)

View Item View Item