MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS TINGKAT TAMAN KANAK-KANAK BERBASIS WEB

Alexander, Rocky (2015) MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS TINGKAT TAMAN KANAK-KANAK BERBASIS WEB. S1 Sistem Informasi thesis, Sistem Informasi.

[img] Text
1141037_Sarjana_SI..pdf
Restricted to Repository staff only

Download (118kB) | Request a copy

Abstract

Rocky Alexander, 2015. Media Pembelajaran Bahasa Inggris Tingkat Taman Kanak-kanak Berbasis Web, Program Studi Sistem Informasi, Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Widya Cipta Dharma. Pembimbing I : Awang H. Kridalaksana, S.Kom., M.Kom.. Pembimbing II : Eka Arriyanti, S.Pd., M.Kom.. Kata Kunci : media_pembelajaran, bahasa_inggris_taman_kanak-kanak, web Media pembelajaran bahasa Inggris tingkat taman kanak-kanak berbasis web adalah penelitian untuk mengembangkan suatu aplikasi yang dapat memudahkan anak dan orang tua untuk belajar bahasa Inggris di mana saja dan kapan saja. Aplikasi ini dibuat berdasarkan penelitian yang dilakukan di TK (Taman Kanak-kanak) Kristen Sunodia Samarinda. Berdasarkan tabel materi pembelajaran dan kegiatan belajar di TK Kristen Sunodia, diamati apa saja kebutuhan belajar anak dalam belajar bahasa Inggris, dianalisis data-data yang dibutuhkan, kemudian diimplementasikan ke dalam suatu sistem berbasis web. Metode pengembangan sistem yang digunakan ini adalah prototype. Alat bantu pengembangan sistem menggunakan flowchart, sitemap, interface design, dan database table structure. Media pembelajaran ini dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP, sedangkan pemrograman database dengan PHPMyAdmin dan MySQL.

Item Type: Thesis (S1 Sistem Informasi)
Additional Information: Pembimbing 1 : Awang Harsa Kridalaksana, M.Kom Pembimbing 2 : Eka Arriyanti, S.Pd.,M.Kom.,I.G
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Sistem Informasi
Depositing User: Unnamed user with username May
Date Deposited: 08 Dec 2017 14:20
Last Modified: 10 Feb 2020 03:15
URI: http://repository.wicida.ac.id/id/eprint/538

Actions (login required)

View Item View Item