Prototipe Kontrol Lampu Berbasis Mikrokontroler Arduino Uno R3 Dengan Sensor Suara

Wahyudi, Cheru (2021) Prototipe Kontrol Lampu Berbasis Mikrokontroler Arduino Uno R3 Dengan Sensor Suara. S1 Sistem Informasi thesis, STMIK Widya Cipta Dharma.

[img] Text
1741123-S1-Sistem Informasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
1741123-S1-Jurnal.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (519kB) | Request a copy

Abstract

Cheru, 2021, Prototipe Kontrol Lampu Berbasis Mikrokontroler Arduino uno R3 Dengan Sensor Suara. STMIK Widya Cipta Dharma Samarinda, Pembimbing Utama, Dr. H. Nursobah, S.Kom., M.Kom, Pembimbing Pendamping, Dr. Heny Pratiwi, S.Kom., M.Pd., M.TI. Kata Kunci : Prototipe Kontrol Lampu, Mikrokontroler, Arduino uno R3, Sensor Suara. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi membawa dampak positif dalam kehidupan manusia yang pada saat ini telah sampai pada zaman perintah suara listrik. Untuk dapat mengendalikan alat dengan gelombang suara, sistem kontrol rumah pintar memungkinkan manusia mengendalikan perangkat listrik rumah mereka seperti lampu hanya dengan menggunakan perintah suara tanpa perlu bergerak berpindah tempat untuk menyalakan atau mematikan suatu peralatan. Saat pengguna lampu dalam ruangan menjalankan sistem atau menyalakan lampu dengan gelombang suara, maka sensor suara mengirim sinyal input ke mikrokontroler yang selanjutnya diproses dengan output mikrokontroler berupa tegangan untuk menyalakan beban, sistem akan berfungsi ketika sensor suara FC 04 mendapat input suara (Tepuk Tangan) berupa tepukan yang bernilai 1 kemudian diakumulasikan pada arduino dengan nilai diatas 400 millis sesuai program yang diupload untuk dijadikan keluaran 5 volt untuk menyalakan/memadamkan lampu Metode pengumpulan data menggunakan metode observasi dan metode pengembangan sistem menggunakan metode prototipe. Karena metode ini mempunyai tahapan-tahapan yang jelas nyata dan praktis. Kemudian pengujian sistem yaitu Black Box dan White Box. ========================================================= Cheru, 2021, Prototype of Light Control Based on Arduino Uno R3 Microcontroller with Sound Sensor. STMIK Widya Cipta Dharma Samarinda, Main Advisor, Dr. H. Nursobah, S.Kom., M.Kom, Advisor, Dr. Heny Pratiwi, S. Kom., M.Pd., M.TI. Keywords : Light Control Prototype, Microcontroller, Arduino uno R3, Sound Sensor. The development of science and technology has a positive impact on human life which at this time has arrived at the age of electric voice commands. To be able to control devices with sound waves, smart home control systems allow humans to control their home electrical devices such as lights using only voice commands without the need to move from place to place to turn on or turn off an equipment. When the indoor light user runs the system or lamp with sound waves, the sound sensor sends an input signal to the microcontroller which then directs the microcontroller output in the form of voltage to the workload, the system will work when the FC 04 sound sensor gets sound input (Applause) in the form of clapping. a decent 1 is then accumulated on the arduino with a value above 400 milli according to the uploaded program to be used as a 5 volt output to generate / turn off the lights The data collection method uses the observation method and the system development method uses the prototype method. The data collection method uses the observation method and the system development method uses the prototype method. Because this method has clear and practical stages. Then the system testing is Black Box and White Box. Because this method has clear and practical stages. Then the system testing is Black Box and White Box.

Item Type: Thesis (S1 Sistem Informasi)
Additional Information: Pembimbing 1 : Dr. H. Nursobah, S.Kom., M.Kom Pembimbing 2 : Dr. Heny Pratiwi, S.Kom., M.Pd., M.TI
Uncontrolled Keywords: Prototipe Kontrol Lampu, Mikrokontroler, Arduino uno R3, Sensor Suara.
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Sistem Informasi
Depositing User: Mr Cheru Wahyudi
Date Deposited: 18 Aug 2021 00:30
Last Modified: 18 Aug 2021 00:30
URI: http://repository.wicida.ac.id/id/eprint/3771

Actions (login required)

View Item View Item