Membangun Side Scrolling Game Flying Enggang Berbasis Android Dengan Godot Engine

Tobi, Claudio Alessandro Ryan (2019) Membangun Side Scrolling Game Flying Enggang Berbasis Android Dengan Godot Engine. S1 Sistem Informasi thesis, STMIK Widya Cipta Dharma.

[img] Text
1541081-S1-Sistem Informasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK Claudio Alessandro Ryan Tobi, 2019, Membangun Side Scrolling Game Flying Enggang Berbasis Android Dengan Godot Engine. Skripsi Program Studi Sistem Informasi, Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer (STMIK) Widya Cipta Dharma Samarinda, Pembimbing I : Reza Andrea, M.Kom Pembimbing II : Andi Yushika Rangan, M.Kom Kata kunci : Enggang, Mobile Game, Side Scrolling. Mobile game adalah sebuah game yang didesain dan dimainkan melalui mobile devices, seperti PDA, smartphone, tablet PCs, dan portable media player. Dan sekarang ini, mobile game telah dibuat di berbagai macam platform seperti Symbian, Apple IOS, Android serta Windows Phone. Game Flying Enggang adalah game yang bergenre Arcade atau Side Scrolling yang dibuat dengan menggunakan aplikasi Godot Engine yang bersifat open source dalam pembuatan game ini. Game Flying Enggang ini memiliki konsep yang bertujuan untuk menguji konsentrasi seseorang dalam menerbangkan burung Enggang sebagai karakter utama sehingga dapat meloloskan diri dari rintangan yang berupa tiang dan mendapatkan poin atau nilai sebanyak-banyaknya. Game Flying Enggang ini juga bertujuan untuk memperkenalkan beberapa bangunan icon yang ada di kota Samarinda. Dalam penelitian ini metode pengembangan sistem yang digunakan yaitu tahapan pengembangan multimedia dan berbasis android. Kesimpulan dari penelitian ini berupa game flying enggang berbasis android yang menggunakan Godot Engine yang dapat memperkenalkan beberapa icon bangunan di kota Samarinda serta burung Enggang sebagai hewan khas Kalimantan Timur. "=======================================================" ABSTRACT Claudio Alessandro Ryan Tobi, 2019, Building a side scrolling game "Flying Enggang" is Android based with Godot Engine. The studies of System Information, Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer (STMIK) Widya Cipta Dharma Samarinda ,Adviser 1 : Reza Andrea, M Kom Adviser 2 : Andi Yushika Rangan, M Kom Key word : Enggang, Mobile Game, Side Scrolling Mobile game is a game designed dan played with mobile devices ,for example PDA, Smartphones, PC's Tablet, and portable media player. And now, Mobile games had been made for various of platfroms like Symbian, Apple IOS, Android and Widows Phone. The Game Flying Enggang is an Arcade or Side Scrolling genre powered by Godot Engine application which has a personality of Open Source during the making of this game. The game Flying Enggang has a concept that sets to test the concentration of the player in flying the enggang bird as the main character to escape obstacles such as a pole and earn points or ranks as much as possible. The game Flying Enggang also have a goal to introduce a few iconic landmarks in samarinda city. The methods used in this system development is ; Multimedia and Android based development stage. The conclusion from this research is The game Flying Enggang Android based that utilizes the Godot Engine Can introduces a few Iconic landmarks in Samarinda City and the Enggang bird which is the exclusive spesies of East Borneo.

Item Type: Thesis (S1 Sistem Informasi)
Additional Information: Pembimbing I : Reza Andrea, M.Kom Pembumbing II : Andi Yusika Rangan, M.Kom
Uncontrolled Keywords: Enggang, Mobile Game, Side Scrolling.
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Sistem Informasi
Depositing User: Mr Claudio Alessandro Ryan Tobi
Date Deposited: 06 Aug 2019 03:13
Last Modified: 06 Aug 2019 03:13
URI: http://repository.wicida.ac.id/id/eprint/2385

Actions (login required)

View Item View Item